Mengerikan…!! Pedagang Lakukan Hal Tak Senonoh hanya untuk Tarik Calon Pembeli

6:14 PM
Berusaha, berdagang itu adalah pekerjaan yang halal , hal tersebut bila di lakukan sesuai dengan aturan-aturan yang berlaku dan yang jelasnya juga tidak saling merugikan. Penampilan maupun mimik wajah kita pun juga menjadi sorotan dari para pembeli nya , yang jelasnya kita akan menjadi artis yang mana ketika para pembeli itu datang untuk melakukan transaksi, akan tetapi pelayanan yang baik dan ramah itu menjadi kunci pembuka yang akan menarik perhatian dari para pembeli. Tak luput dari itu bahkan ada juga yang melakukan aksi yang membikin mata para calon pembeli melongo, tak hanya sulap atau berdendang mereka lakukan hanya semata-mata untuk menarik dan merangkul dari hati para calon pembeli.
Seperti yang dilakukan oleh pedagang yang berada di Pasar Landasan Ulin kota Banjarbaru kemarin , nampak seorang pria yang berpostur kurus tinggi itu memasarkan barang dagangannya yang terlihat seperti minyak, awalnya nampak seperti biasa-biasa saja, namun setelah lama di lihat dia melakukan hal yang tak senonoh untuk di tampilkan dan itu di gunakan untuk menarik minat para calon pembeli, Lebih lengkapnya yang dilakukan pria ini dapat anda lihat di video berikut



Dalam Video seorang pria mempercontohkan aksi merokok, yang mana tidak pada umumnya, sebab pada umumnya orang menghisap rokok hanya 1 batang , namun pria tersebut untuk membuktikan keampuhan dari minyak yang dia jual menghisap rokok dengan jumlah 6 batang sekaligus, tak hanya itu menurut penjelasan pedagang tersebut bila merokok di hisap kemudian di semburkan itu adalah hal biasa, maka penjual minyak tersebut menghisap dan menelan asap tersebut hingga berulang kali. Sungguh mengerikan yang dilakukan pria tersebut padahal sudah sangat jelas bahwa bahaya rokok itu sangat mematikan.

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Aturan dalam komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • Salam dari Mas Galih